Minggu, 16 Juni 2013

Laporan Akhir Oracle ke 2

Alasan saya menulis kali inipun sama seperti ketika saya menulis mengenai Laporan Akhir UML. Dan jika anda sudah tahu, maka langsung saja.



LA kali ini yaitu tentang Join, untuk memulainya pertama buat tiga buah tabel sepert berikut.

Setelah selesai, pastikan kolom yang akan dibuat sudah benar dengan mengetikkan “desc” pada setiap nama tabel seperti gambar berikut.


Setelah itu isi tiap kolom dengan data yang telah dimasukkan. Hasil inputan data dapat dilihat pada gambar berikut.


Penjelasan : perintah select * digunakan untuk menampilkan seluruh data yang terdapat pada seluruh kolom yang ada di tabel.

Gambar berikut ini adalah perintah Join pertama


Penjelasan : MHS.Nama maksudnya adalah tabel MHS kolom Nama, sedangkan Nilai.KD_Matkul adalah tabel Nilai kolom KD_Matkul. Begitu juga dengan yang seterusnya.

Gambar berikutnya adalah tentang pembuatan view, inilah gambarnya


Penjelasan : maksud dari sintaks di gambar tersebut adalah : “Buat view dengan nama kelas yang isinya kolom tabel MHS kolom Nama dengan nama “Nama”, kolom tabel Nilai kolom Nilai dengan nama “Nilai” dari tabel MHS dan Nilai dimana kolom NPM sebagai penghubung dari kedua tabel tersebut.

Gambar berikutnya adalah mengenai Join yang lebih dari satu kali, inilah gambarnya


Penjelasan : Hampir sama dengan perintah Join pertama, hanya saja tabel yang digunakan untuk Join ada 3, yaitu tabel MHS, Nilai dan Mata_Kuliah.

Dan gambar yang terakhir adalah sama seperti join sebelumnya, hanya saja bersyarat.


Penjelasan : Sama dengan joi yang sebelumnya, namun pada syarat ditambahkan perintah yang maksudnya tidak menampilkan data dari tabel MHS kolom Nama yang namanya Jeny.

Tidak ada komentar: